Lomba debat berbahasa Inggris ini diikuti berbagai Perguruan Tinggi dari program Sarjana maupun Diploma, salah satunya mahasiswa/i Akademi Akuntasi Y.A.I.
Lomba ini bertujuan untuk meningkatan keterampilan berbahasa Inggris dan berargumentasi dalam berinteraksi dengan masyarakat internasional serta menambah wawasan para peserta.